Query String |
Berikut adalah cara mudah dan praktis untuk hapus query string dari static resource di wordprress :
- Masuk ke directori Blog anda di cpanel/ftp
- Buka wp-content/themes/template anda/function.php
Kemudian maasukan potongan kode berikut ini di bawah kode functions template anda.
// Remove Query String from Static Resource in Wordpress
function _remove_script_version( $src ){
$parts = explode( '?', $src );
return $parts[0];
}
add_filter( 'script_loader_src', '_remove_script_version', 15, 1 );
add_filter( 'style_loader_src', '_remove_script_version', 15, 1 );
Setelah itu simpan, dan coba buka halaman website anda lalu klik kanan buka sumber halaman. Coba cek keseluruhan file template seperti css, js atau yang lainnya apakah masih ada query stringnya atau tidak ?.
Silahkan anda coba dan jika masih menemukan kendala kembali saja kesini dan berikan detail kesalahan yang anda alami, melalui kolom komentar di bawah ini.
Demikianlah artikel singkat tentang cara hapus query string dari static resource di wordpress tanpa plugin. Semoga berguna dan bermanfaat buat kita semua.